Author: Zakia Rahmasanti

Beranda > Articles by: Zakia Rahmasanti
Simulasi Perhitungan Utang

Ketahui Cara Menghitung Angsuran Pinjaman dengan Tepat

Ketika kamu memutuskan untuk meminjam uang dari bank atau lembaga keuangan lainnya, jangan lupakan berapa banyak angsuran yang akan kamu bayar.  Berapa ya total angsuran per bulan, berapa bunganya, berapa lama kamu melunasi hutangmu, atau gimana sih cara menghitung angsuran…

Read More
Angsuran Adalah

Apa itu Angsuran? Definisi, Jenis, & Bedanya dengan Cicilan

Bingung apa itu angsuran? Gampangnya, angsuran adalah pembayaran yang dicicil secara berkala. Misalnya, setiap bulan bayar sejumlah uang sampai utang atau pembelian kamu lunas.  Pasti familiar kan dengan istilah angsuran ini, apalagi kalau lagi bahas KPR atau kredit motor? Nah,…

Read More
Kredit Multiguna Adalah

Kredit Multiguna (KGM) : Panduan Lengkap dan Simulasi Kredit

Apakah kamu sedang mencari dana tunai untuk modal usaha atau biaya pendidikan? Coba Kredit Multiguna!   KMG atau kredit multiguna adalah kredit atau pinjaman yang kamu dapatkan dari bank. Dengan proses peminjaman yang tidak sulit dan tenor yang singkat, kamu bisa…

Read More

Peer to Peer Lending Adalah: Definisi hingga Cara Mengatasi

Peer to Peer (P2P) Lending adalah salah satu inovasi dalam dunia finansial yang semakin populer di era digital. P2P lending merupakan peluang menarik dalam berinvestasi terutama untuk milenial dan gen-z. Peer to peer lending yang memiliki izin resmi dari OJK…

Read More
konsolidasi-hutang

Apa itu Konsolidasi Hutang: Pengertian, Manfaat, dan Contoh

Sekitar 60% dari total penduduk Indonesia memiliki hutang di lembaga keuangan, baik formal maupun informal. Kondisi ini menunjukkan tantangan yang dihadapi oleh banyak individu di Indonesia dalam mengelola hutang finansial yang semakin kompleks. Konsolidasi hutang menjadi solusi yang efektif untuk…

Read More
Apa Itu Riba

Apa Itu Riba? Panduan untuk Hidup Bebas dari Riba

Riba adalah istilah yang sering kamu dengar, tetapi mungkin masih banyak yang belum memahami apa sebenarnya apa itu riba. Riba adalah kata dalam bahasa Arab yang berarti "menambah" atau "melebihi" dan umumnya digunakan untuk merujuk pada pertukaran atau biaya yang…

Read More
Panduan Cara Lepas dari Pinjol Ilegal dengan Aman dan Cepat

Panduan Cara Lepas dari Pinjol Ilegal dengan Aman dan Cepat

Pinjaman online (pinjol) sering menjadi pilihan solusi cepat bagi banyak orang untuk memenuhi kebutuhan yang mendesak. Tetapi ternyata banyak pinjol beroperasi secara ilegal dan tidak sesuai regulasi yang berlaku. Ciri pinjol ilegal yaitu menawarkan kemudahan tanpa prosedur rumit bahkan mendapatkan…

Read More
Daftar Bank Pinjaman untuk Melunasi Hutang dan Tips

Daftar Bank Pinjaman untuk Melunasi Hutang dan Tips

Apakah bank bisa membantu melunasi hutang? Jawabannya adalah ya, bank dapat memberikan solusi berupa pinjaman untuk melunasi hutang. Melalui program pinjaman konsolidasi atau kredit tanpa agunan, bank menawarkan kemudahan bagi individu yang ingin mengelola atau melunasi hutang mereka dengan lebih…

Read More
restrukturisasi utang adalah

Apa Itu Restrukturisasi hutang? Panduan Lengkap Kelola hutang

Restrukturisasi hutang adalah istilah yang kerap muncul saat individu atau perusahaan menghadapi kesulitan untuk melunasi hutang.  Namun, apa sebenarnya yang dimaksud dengan restrukturisasi hutang?  Dalam artikel ini, kamu akan memahami pengertian apa itu restrukturisasi hutang, jenis, manfaatnya, proses yang terlibat,…

Read More
5 Lembaga Jasa Pelunasan Hutang Terpercaya di Indonesia

5 Lembaga Jasa Pelunasan Hutang Terpercaya di Indonesia

Banyak orang merasa tertekan dan kebingungan saat terjebak dalam hutang. Situasi ini sering kali membawa dampak psikologis, seperti stres, kecemasan, dan bahkan depresi. Namun, penting untuk diingat bahwa setiap masalah keuangan memiliki solusi, salah satunya melalui jasa pelunasan hutang.  Di…

Read More